4 Zat Berbahaya Dalam Makanan Yang Harus Dihindari Ibu Hamil

Bookmark and Share
Artikel Informasi Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) 5 Zat Berbahaya Dalam Makanan Yang Harus Dihindari Ibu Hamil
Ilustrasi
Artikel Informasi Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) 4 Zat Berbahaya Dalam Makanan Yang Harus Dihindari Ibu Hamil - Seorang calon ibu harus lebih berhati-hati dalam menjaga kesehatannya ketika hamil, karena perkembangan anak telah ditentukan sejak kehamilan. Ibu hamil juga harus pilih-pilih soal makanan karena makanan yang mengandung zat kimia tambahan atau aditif tertentu dapat berakibat buruk bagi kondisi kehamilan dan janin.

Berikut 4 macam zat aditif dalam makanan yang berbahaya jika dikonsumsi oleh wanita hamil, seperti dilansir naturalnews, Sabtu (8/9/12) antara lain:

1. Pemanis buatan

Beberapa jenis pemanis buatan baru-baru ini juga ditemukan dalam permen karet, minuman ringan, camilan dan bahkan makanan sehat seperti yoghurt sekalipun. Tubuh tidak dapat mengenali zat yang terkandung dalam pemanis buatan, sehingga ketika proses metabolisme tubuh mengolah zat asing tersebut akan mengakibatkan berbagai masalah kesehatan.

Baca selengkapnya -> 4 Zat Berbahaya Dalam Makanan Yang Harus Dihindari Ibu Hamil

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar